Selasa, 29 November 2011

mengapa hanya sisa?

ibadah hanya sisa waktu ..
bangun malam hanya sisa tidur ..
menyebut Allah hanya sisa obrolan ..
membaca qur'an hanya sisa membaca koran ..
shadaqah hanya sisa uang ..

mengapa kepada Allah yang MH sempurna kita hanya memberikan sisa?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Subscribe via email

Mengenai Saya

Foto saya
Banda Aceh, Nanggroe Aceh, Indonesia
Bismillahirrahmanirrahim. ingin selalu melakukan "perbaikan tiada henti" atas diri..dan mereka "perbaikan tiada henti" adalah sebuah keniscayaan. menjadi objek (yang diperbaiki) atau subjek (yang memperbaiki) adalah proses yang beriringan. setiap peran memiliki keunikan dan taste yang luar biasa. masing-masing peran berpotensi melahirkan suka/tdk suka dan cinta/tidak cinta dari sang Maha hidup dan memberi kehidupan "Al Hayyu - Al Muhyii". maka mari bersama "Berkaizen dojo". Allahuakbar:)